top of page

Polda Jatim dan Polrestabes Surabaya Siapkan 7 Titik Gerai Vaksin Di Surabaya


Foto : Humas

Surabaya, Analisa Post | Kapolda Jawa Timur Irjen Pol Nico Afinta mendatangi Mapolrestabes Surabaya, di hari pertama Kombes Pol Akhmad Yusep Gunawan saat memimpin, Selasa 10 Agustus 2021 petang.